Pengaruh Pemberian Pakan Komplit Berbasis Tumpi Jagung dan Tepung Kulit Buah Naga Terhadap Konsumsi dan Kecernaan ADF

Mariam Mariam, Andi Nur Insani, Widiastuti Ardiansyah

Abstract


The research aim of this research is to determine the nutritional quality of complete feed made from waste dragon fruit peel (Hylocereus sp.) substituted with corn tumps by looking at the effect on consumption and nutrient digestibility in goats. This research used a Completely Randomized Design (RAK) consisting of 3 treatments and 4 replication groups. The treatment consists of P1: Complete Feed with 50% Corn Tumpi without Dragon Fruit Peel Flour, P2: Complete Feed with 45% Corn Tumpi and 5% Dragon Fruit Peel Flour, and P3: Complete feed with 40% Corn Tumpi and Fruit Peel Flour Dragon 10%. The research results showed that the highest average ADF consumption (g/day) was in treatment P3, namely 64.44 grams/day and the lowest ADF digestibility (%) was in treatment P1, namely 67.50. Statistical analysis showed that the effect of providing complete feed based on corn tumps and dragon fruit peel flour had a significant effect (P<0.05) on ADF consumption and no significant effect (P>0.05) on ADF digestibility. It can be concluded that the effect of providing complete feed based on corn tumps and dragon fruit peel flour on ADF consumption and digestibility.

Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui kualitas nutrisi pakan komplit berbahan pakan limbah kulit buah naga (Hylocereus sp.) yang disubstitusi dengan tumpi jagung dengan melihat pengaruh terhadap konsumsi dan kecernaan nutrien pada ternak kambing. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAK) terdiri dari 3 perlakuan dan 4 kelompok ulangan. Perlakuan tersebut terdiri dari P1 : Pakan Komplit dengan Tumpi Jagung 50% tanpa Tepung Kulit Buah Naga, P2 : Pakan komplit dengan Tumpi Jagung 45% dan Tepung Kulit Buah Naga 5%, dan P3 : Pakan komplit dengan Tumpi Jagung 40% dan Tepung Kulit Buah Naga 10%. Hasil penelitian menunjukkan rata-rata Konsumsi ADF (g/hari) tertinggi pada perlakuan P3 yaitu 64.44 gram/hari dan Kecernaan ADF (%) terendah pada perlakuan P1 yaitu 67.50. Analisis statistik menunjukkan bahwa pengaruh pemberian pakan komplit berbasis tumpi jagung dan tepung kulit buah naga pada berpengaruh nyata (P<0.05) terhadap konsumsi ADF dan tidak berpengaruh nyata (P>0.05) terhadap Kecernaan ADF. Dapat disimpulkan bahwa pengaruh pemberian pakan komplit berbasis tumpi jagung


Keywords


Tumpi Jagung; Konsumsi; Kecernaan;

Full Text:

PDF

References


Badan Pusat Statistik. 2021. Provinsi Sulawesi Selatan Dalam Angka. from: https://sulsel.bps.go.id/publication/2019/08/16/990caae13d6f4c5d743e852b/provinsi-sulawesi-selatan-dalam-angka-2021.html (accessed 27 Juni 2023)

Natalia Usman, Ellen J. Saleh, Musrifah Nusi. 2019. Kandungan Acid Detergent Fiber Dan Neutral detergent Fiber Jerami Jagung fermentasi Dengan Mengunakan Jamur Trichoderma Viride Dengan Lama Inkubasi Berbeda. Jambura Journal of Animal Science E-ISSN: 2855-2280 Volume 1 No 2 Mei 2019 P-ISSN: 2655-4356 from: https://ejurnal.ung.ac.id/index.php/jjas/article/download/2606/1562 (accessed 10 Mei 2023)

Bukhari A dan Nur Afifah. 2023. Peran Buah Naga (Hylocereus Polyrhizus) Dalam Meningkatkan Ekonomi Masyarakat Kecamatan Jawai Kabupaten Sambas melalui Ekspor. From: https://jurnal.untan.ac.id/index.php/MBIC/article/download/67668/75676598103. (accessed 18 Mei 2023)

Cahyaningtyas Zarina, Kusmartono dan Marjuki. 2019. Sintesis Protein Mikroba Rumen Dan Produksi Gas In Vitro Pakan Yang Ditambah Urea Molasses Block (Umb) Yang Mengandung Ragi Tape Sebagai Sumber Probiotik. Jurnal Nutrisi Ternak Tropis. (pp 38-46). from: https://jnt.ub.ac.id/index.php/jnt/article/download/44/26/195. (accessed 18 Mei 2023).

Citramukti, Imaniar. 2008. Ekstraksi dan Uji Kualitas Pigmen Antosianin Pada Kulit Buah Naga Merah (Hylocereus costaricensis) (Kajian Masa Simpan Buah dan Penggunaan Jenis Pelarut).From:http://eprints.umm.ac.id/3520/1/EKSTRAKSI_DAN_UJI_KUALITAS_PIGMEN_ANTOSIANIN_PADA_KULIT_BUAH_NAGA_MERAH.pdf (accessed 18 Mei 2023).

Febriany F wawo, Abraham F. Pendong. 2020. Kecernaan Ndf Dan Adf Ransum Komplit Berbasis Tebon Jagung Pada Sapi Peranakan Ongole. From ; https://ejournal.unsrat.ac.id/index.php/zootek/article/download/28827/28143. (accessed 18 Mei 2023)

Rahalus, R., B. Tulung, K. Maaruf dan F. R. Wolayan. 2014. Pengaruh Penggunaan Konsentrat dalam Pakan Rumput Benggala (Panicum maximum) terhadap Kecernaan NDF dan ADF pada Kambing Lokal. J. Zootek. 34 (1): 75-82. From: https://ejournal.unsrat.ac.id/v3/index.php/zootek/article/view/3872 (accessed 15 Mei 2023)

Sastrosupadi A. 2000. Rancangan Percobaan Praktis Bidang Pertanian. Yogyakarta: Penerbit Kanisus.

Siswanto, D., B. Tulung., K. Maaruf., M. R. Waani dan M. M. Tindangen. 2016. Pengaruh Pemberian Rumput Raja (Pennisetum purpupoides) dan Tebon Jagung Terhadap Kecernaan NDF dan ADF Pada Sapi PO Pedet Jantan. Jurnal Zootek 36(2): 379386. From: https://ejournal.unsrat.ac.id/v3/index.php/zootek/article/download/12540/12112/24996 (accessed 8 Mei 2023)

Sondakh, E.H.B., M.R. Waani, J.A.D. Kalele, dan S.C. Rimbing, 2018. Evaluation of dry matter digestibility and organic matter of in vitro unsaturated fatty acid based ration of ruminant. International. J. current adv. Res. 7 (6): 13582-13584

Suhartanto, B., B.P. Widyobroto, dan R. Utomo. 2003. Produksi ransum lengkap (complete feed) dan suplementasi undegraded protein untuk meningkatkan produksi dan kualitas daging sapi potong. Laporan Penelitian Ilmu Pengetahuan Terapan (Hibah Bersaing X/3). Lembaga Penelitian Universitas Gadjah Mada. Yogyakarta.

Suherman, D. 2014. Efek waktu pemberian pakan dan level energi terhadap cekaman panas berdasarkan suhu rektal dan kulit sapi dara Fries Holland. Jurnal Sains Peternakan Indonesia 9(2): 117-129. From: https://www.neliti.com/id/publications/225947/efek-waktu-pemberian-pakan-dan-level-energi-terhadap-cekaman-panas-berdasarkan-s (accessed 17 Mei 2023).


DOI: http://dx.doi.org/10.31314/jstt.1.2.71-76.2023

Article metrics

Abstract views : 142 | views : 50

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 JSTT (Jurnal Sains Ternak Tropis)

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


Publisher

Program Study Animal Husbandry. Muhammadiyah University of Gorontalo. Addres Office : Jl. Prof. Mansoer Pateda, Desa Pentadio Timur, Kecamatan Telaga Biru Kabupaten Gorontalo, Provinsi Gorontalo. 96181. Email : [email protected]


Lisensi Creative Commons
JSTT (Jurnal Sains Ternak Tropis) (E ISSN 2985-9824) is licensed under a Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional