Review: Faktor – Faktor Yang Memengaruhi Produksi Susu Sapi Perah

Primasatya Nugraha, Rifa’i Rifa’i, Camal Adi Maskur, Mohamad Ervandi

Abstract


The production of dairy cow milk is a vital aspect in the livestock industry that requires a profound understanding of the factors influencing the quantity and quality of the produced milk. This study aims to compile a comprehensive literature review related to the factors affecting the production of dairy cow milk. Factors influencing the production of dairy cow milk include Genetics, Feed and Nutrition, Health Management, Environmental Conditions, Reproduction Management, Maintenance Management, and Technology Utilization. The role of technology and innovation is crucial in enhancing production efficiency, along with management strategies that can be adopted to optimize the potential of dairy cow milk production.

Produksi susu sapi perah merupakan aspek vital dalam industri peternakan yang memerlukan pemahaman mendalam terhadap faktor-faktor yang memengaruhi kuantitas dan kualitas susu yang dihasilkan. kajian ini bertujuan untuk menyusun tinjauan literatur yang komprehensif terkait dengan faktor-faktor yang mempengaruhi produksi susu sapi perah. Faktor-faktor yang mempengaruhi produksi susu sapi perah diantaranya yaitu Genetik, Pakan dan Nutrisi, Manajemen Kesehatan, Kondisi Lingkungan, Manajemen Reproduksi, Manajemen Pemeliharaan, dan Penggunaan Teknologi. Peran teknologi dan inovasi penting dalam meningkatkan efisiensi produksi serta strategi manajemen yang dapat diadopsi untuk mengoptimalkan potensi produksi susu sapi perah.


Keywords


production; milk; dairy cow; Produksi; Susu; Sapi Perah;

Full Text:

PDF

References


Afrisa, F. 2023. Sistem Penakar Pakan Sapi Otomatis Menggunakan Load Cell Berbasis Internet of Things. Jurnal Teknologi Pintar. Vol 3 (9): 1-27.

Aziz, A. S., Surjowardojo, P., dan Sarwiyono, S. 2013. Hubungan Bahan Dan Tingkat Kebersihan Lantai Kandang Terhadap Kejadian Mastitis Melalui Uji California Mastitis Test (Cmt) Di Kecamatan Tutur Kabupaten Pasuruan. TERNAK TROPIKA Journal of Tropical Animal Production. Vol 14 (2): 72-81.

Adriani, L., dan Mushawwir, A. 2009. Kadar Glukosa Darah, Laktosa dan Produksi Susu Sapi Perah pada Berbagai Tingkat Suplementasi Mineral Makro. Journal Indonesian Tropical Animal Agriculture. Vol 34 (2): 88-95.

Amam, Nasution I. W., Susanto A., Yulianto R., Purnawan A. B., Nasution N. H., Prihatin K. W., Solikin N., Lestariningsih, Susanto E., Imanudin O., dan Irfan M. 2023. Pengantar Ilmu Peternakan. Majalengka: Edupedia Publisher

Anggraeni, A. (2021). Strategi Pemuliaan Untuk Perbaikan Produktivitas Ternak Lokal. Prosiding Seminar Nasional Teknologi Agribisnis Peternakan (STAP), 8, 1-17. https://jnp.fapet.unsoed.ac.id/index.php/psv/article/view/1113

Anjani, D. R., dan Ansori, T. 2023. Penggunaan Teknologi Pemerah Otomatis pada Peternakan Sapi Perah dan Dampaknya Terhadap Produktivitas Susu di Desa Bedrug. Social Science Academic. Special Issue: 665-674.

Kolo, Y., Tae A. V., Sahala J., Pasi M. S., Obe L. F., Metboki B., dan Tuas M. A. 2023. Sosialisasi dan Pembuatan Kolostrum Buatan Pedet Sapi Perah Di Unit Pertanian Peternakan SVD Halikelen Desa Naekasa Kecamatan Tasifeto Barat Kabuapten Belu. Jurnal Altifani. Vol 3 (6): 749-755. https://doi.org/10.59395/altifani.v3i6.488

Krisnamurti, E., Purwantini D., dan Saleh D. M. 2019. Penaksiran Heritabilitas Karakteristik Produksi dan Reproduksi Sapi Perah Friesian Holstein di BBPTU-HPT Baturraden. Journal of Tropical Animal Production. Vol 20 (1): 8-15. https://doi.org/10.21776/ub.jtapro.2019.020.01.2

Munsyi, M., Febriadi, M. S., & Saubari, N. (2019). Environmental Monitoring Berbasis Internet of Things Untuk Peternakan Cerdas. Jukung (Jurnal Teknik Lingkungan). Vol 5 (1): 56-64.

Nugraha, P. dan P. Surjowardojo. 2022. Effect of Steaming Up on Old Pregnant Parent Weights,Calf Birth Weight and Colostrum Production in PFH Cattle in Sumber Rejeki Group, Princi,Dau,Malang District. Bantara Journal of Animal Science. Vol 4 (2): 52-60. https://doi.org/10.32585/bjas.v4i2.2825

Peling, I. B. A., Ariawan, M. P., dan Subiksa, G. B. (2022). Perancangan Sistem Pendeteksi Estrus Berdasarkan Gerak Sapi Dengan Accelerometer Berbasis Arduino. Jurnal Teknologi Informasi dan Komputer, Vol 8 (4): 413-419.

Poulsen, N. A., and Larsen, L. B. 2021. Genetic Factors Affecting The Composition and Quality of Cow’s Milk (pp. 1-31). Cambrige: Burley Dodds Science Publishing Limited. http://dx.doi.org/10.19103/AS.2022.0099.15

Pratiwi, D., Tasripin D. S., dan Indrijani H. 2016. Perbandingan Performa Reproduksi Sapi Perah Fries Holland Impor dan Keturunannya di Balai Besar Pembibitan Ternak Unggul Hijauan Pakan Ternak (BBPTU-HPT) Baturraden. Students e-Journal. 5 (1): 1-11.

Primada, M. M., Arwan, A., dan Pramono, D. 2021. Sistem Informasi Manajemen Peternakan Sapi Perah. Studi Kasus Dinas Pertanian Kota Batu. Jurnal Pengembangan Teknologi Informasi Dan Ilmu Komputer. Vol 5 (3): 984–991.

Setyorini, D. A., Rochmi, S. E., Suprayogi, T. W., dan Lamid, M. 2020. Kualitas dan Kuantitas Produksi Susu Sapi di Kemitraan PT. Greenfields Indonesia Ditinjau dari Ketinggian Tempat. Jurnal Sain Peternakan Indonesia. Vol 15 (4): 426-433. https://doi.org/10.31186/jspi.id.15.4.426-433

Sudrajad, P., Volkandari, S. D., Cahyadi, M., Prasetyo, A., Komalawati, K., Wibowo, S., dan Subiharta, S. 2021. Pemanfaatan Informasi Genom Untuk Eksplorasi Struktur Genetik dan Asosiasinya Dengan Performan Ternak di Indonesia. Livestock and Animal Research. 19 (1). 1-12. https://doi.org/10.20961/lar.v19i1.47658

Suhendra, D., Anggiati, G. T., Sarah, S., Nasrullah, A. F., Thimoty, A., dan Utama, D. W. C. 2015. Tampilan Kualitas Susu Sapi Perah Akibat Imbangan Konsentrat dan Hijauan yang Berbeda. Jurnal Ilmu-Ilmu Peternakan (Indonesian Journal of Animal Science). Vol 25 (1): 42-46. https://doi.org/10.21776/ub.jiip.2015.025.01.06

Suranindyah, Y., Astuti, A., Widayati, D. T., Haryadi, T., dan Muzayannah, M. A. U. (2020). Pendampingan Peternak Dalam Pengelolaan Pakan Sapi Perah Periode Transisi di Kelompok Ploso Kerep, Cangkringan, Sleman Selama Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat. Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat (Indonesian Journal of Community Engagement). Vol 6 (3). 186-194. https://doi.org/10.22146/jpkm.56283

Surjowardojo, P., Susilawati, T. E., dan Sirait, G. R. 2016. Daya Hambat Dekok Kulit Apel Manalagi (Malus sylvestrs Mill.) Terhadap Pertumbuhan Staphylococcus aureus dan Pseudomonas sp. Penyebab Mastitis Pada Sapi Perah. TERNAK TROPIKA Journal of Tropical Animal Production. Vol 16 (2): 40-48. https://doi.org/10.21776/ub.jtapro.2015.016.02.6

Surjowardojo. P., Nugraha P., Rifa’i, Muarifah H., and Wardhana A. C. 2023. Relationship Between Steaming Up With Colostrum Production at Different Milking Times in HolsteinFriesian Cows. Online Journal of Animal and Feed Research. Vol 13 (5): 391-395. https://dx.doi.org/10.51227/ojafr.2023.55

Susilawati, T., Ihsan, M. N., Wahjuningsih, S., Isnaini, N., Rachmawati, A., Yekti, A. P. A., dan Utami, P. 2022. Manajemen Reproduksi dan Inseminasi Buatan. Malang: Universitas Brawijaya Press.

Te Pas, M. F. W., Veldkamp T., de Haas Y., Bannink A. and Ellen E. D. 2021. Adaptation of Livestock to New Diets Using Feed Components without Competition with Human Edible Protein Sources-A Review of the Possibilities and Recommendations. Animals. Vol 11 (8): 1-27. https://doi.org/10.3390/ani11082293

Tiffani, A., Putra D. I., dan Erlina T. 2017. Sistem Monitoring Suhu, Kelembaban Dan Gas Amonia Pada Kandang Sapi Perah Berbasis Teknologi Internet of Things (Iot). JITCE (Journal of Information Technology and Computer Engineering). Vol 1 (01): 1-7. https://doi.org/10.25077/jitce.1.01.1-7.2017

Utomo, B. dan Miranti D. P. 2010. Tampilan Produksi Susu Sapi Perah yang Mendapat Perbaikan Manajeman Pemeliharaan. CARAKA TANI. Vol 25 (1): 21-25. https://doi.org/10.20961/carakatani.v25i1.15528


DOI: http://dx.doi.org/10.31314/jstt.2.1.1-11.2024

Article metrics

Abstract views : 578 | views : 394

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 JSTT (Jurnal Sains Ternak Tropis)

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


Publisher

Program Study Animal Husbandry. Muhammadiyah University of Gorontalo. Addres Office : Jl. Prof. Mansoer Pateda, Desa Pentadio Timur, Kecamatan Telaga Biru Kabupaten Gorontalo, Provinsi Gorontalo. 96181. Email : [email protected]


Lisensi Creative Commons
JSTT (Jurnal Sains Ternak Tropis) (E ISSN 2985-9824) is licensed under a Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional