Potensi Kebun Jeruk Wonosari Sebagai Agrowisata Di Kecamatan Wonosari Kabupaten Boalemo

Refliyanti Kasim, Desrika Talib, Anggraeni Lagalo

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Potensi Kebun Jeruk Wonosari Kabupaten Boalemo. Penelitian ini telah dilakukan pada bulan November hingga Desember 2021 di Kebun Jeruk Wonosari Kecamatan Wonosari Kabupaten Boalemo. Potensi Kebun Jeruk Wonosari Kecamatan Wonosari Kabupaten Boalemo adalah penelitian yang menggunakan teknik analisis data dengan cara mereduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Dengan berpatokan pada komponen pariwisata yaitu Atraksi wisata, Amenitas, Aksesbilitas, dan Anciliary. Penelitiian ini sudah menjawab rumusan masalah yang sudah didapati dari hasil observasi. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa Kebun Jeruk memilliki potensi untuk dijadikan sebagai Agrowisata karena dilihat dari segi sumber daya alam dan lingkungan, Kebun Jeruk adalah satu satunya Kebun Jeruk yang memiliki lahan seluas 4 hektar dan memiliki 3.000 pohon jeruk di Kecamatan Wonosari Kabupaten Boalemo.


Keywords


Potensi Wisata; Kebun Jeruk; Agrowisata

Full Text:

PDF

References


Armiaty. (2013). Karakteristik dan Kelayakan Finansial Usahatani Jeruk Keprok Selayar. Seminar Nasional Inovasi Teknologi Pertanian, 473–486.

Ashari, A. (2018). Potensi Ekonomi Perkebunan Jeruk Siam Nagari Pandam Gadang Kecamatan Gunuang Omeh Kabupaten Lima Puluh Kota. Jurnal Buana, 2(3), 783. https://doi.org/10.24036/student.v2i3.135

Datika, W., Anang, R. H., & Abubakar, R. (2018). Motivasi Membangun Kebun Jeruk Keprok Rgl (Rimau Gerga Lebong) Di Kelurahan Agung Lawangan Kecamatan Dempo Utara Kota Pagar Alam (Studi Kasus Sidarhan Pemilik Kebun Jeruk Keprok Rgl). Societa: Jurnal Ilmu-Ilmu Agribisnis, 7(1), 40. https://doi.org/10.32502/jsct.v7i1.1135

Fadilah, N., & Weriantoni. (2019). Analisis Potensi Agrowisata Nagari Batuhampar. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis Islam, 4(1), 29–41.

Gusti, U. R. B. I. D. (2019). Agrowisata Sebagai Pariwisata Alternatif Indonesia. CV BUDI UTAMA.

Hermita, N. (2015). Potensi Agrowisata Sebagai Upaya Tindakan Konservasi Guna Mewujudkan Pembangunan Berkelanjutan. Agrologia, 4(2), 96–104.

Kader, A., & Abd. Radjak, D. (2020). Pembangunan Ekonomi Masyarakat Melalui Agrowisata. Jurnal Inovasi Ilmu Sosial Dan Politik, 2(1), 67. https://doi.org/10.33474/jisop.v2i1.4997

Kurniasanti Alief Sandryas. (2019). Analisis Strategi Pengembangan Agrowisata (Studi Kasus Kampung Petani Buah Jeruk Siam di Kecamatan Bangorejo-Banyuwangi). 3(1), 65–76. https://jurnal.unej.ac.id/index.php/tourismjournal/article/view/13904

Lagalo, A. (2018). Kerajinan Sulaman Karawo Sebagai Daya Tarik Wisata Minat Khusus Di Provinsi Gorontalo (Kasus Sentra Kerajinan Sulaman Karawo). TULIP: Tulisan Ilmiah Pariwisata, 1(2), 1–26. http: //journal.umgo.ac.id/index.php/Tulip

Munawar, A. (2018). Potensi Wisata Alam dalam kawasan hutan pemanfaatan dan pengembangan. Inti Mediatama.

Rai, I. N., Sudama, I. P., Semarajaya, C. G. A., & Wiraatmaja, W. (2016). Pengembangan Agrowisata Terpadu Berbasis. Jurnal Udayana Mangabdi, 15(2), 52–58.

Sebagai, D., Memenuhi, P., Wilayah, J. P., Teknik, K. F., & Riau, U. I. (2019). Pemetaan potensi agrowisata kecamatan bungaraya kabupaten siak tugas akhir.

Setiawan, I. (2015). Identifikasi Potensi Wisata Beserta 4a (Attraction, Amenity, Accessibility, Ancilliary) Di Dusun Sumber Wangi, Desa Pemuteran, Kecamatan Gerokgak, Kabupaten Buleleng, Bali Nama. Identifikasi Potensi Wisata Beserta 4a (Attraction, Amenity, Accessibility, Ancilliary) Di Dusun Sumber Wangi, Desa Pemuteran, Kecamatan Gerokgak, Kabupaten Buleleng, Bali, 1–21. https://repositori.unud.ac.id/protected/storage/upload/penelitianSimdos/f3e2c92782684ae4ee371072d490ae74.pdf

Situmorang, M., & Suryawan, I. B. (2018). Tinjauan Potensi Agrowisata Di Kawasan Bedugul. Jurnal Destinasi Pariwisata, 5(1), 160. https://doi.org/10.24843/jdepar.2017.v05.i01.p29

Talib Desrika. (2021). Pengembangan Agrowisata Kebun Jeruk Wonosari Di Kabupaten Boalemo Provinsi Gorontalo. 4(2), 110–115. https://doi.org/dx.doi.org/10.272098/tulip.4.2.110-115.2021 PENGEMBANGAN

tripmalika. (2022). 10 tempat wisata terbaru di Boalemo Gorontalo yang lagi Hits dan Intagramable. Nyero.Id. https://nyero.id/tempat-wisata-di-boalemo/

Utama, R., Bagus, I. G., Dhyana, U., & Bali, P. (2021a). Pendahuluan. 2021(April 2011).

Utama, R., Bagus, I. G., Dhyana, U., & Bali, P. (2021b). Pendahuluan. 2021(May 2015).


DOI: http://dx.doi.org/10.31314/tulip.5.1.25-29.2022

Article metrics

Abstract views : 233 | views : 98

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Tulisan Ilmiah Pariwisata (TULIP)

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


Publisher:

Program Studi Pariwisata, Fakultas Ilmu Sosial, Universitas Muhammadiyah Gorontalo
Jl. Prof. Mansoer Pateda, Pentadio Timur, Gorontalo-Gorontalo
Email: [email protected]

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Web Analytics Made Easy - Statcounter
View Tulisan Ilmiah Pariwisata (TULIP) Stats