Analisis Tingkat Kepuasan Pengguna Sistem Informasi Elektronik Kinerja Asn (SI – EKA) Di Kementerian Agama Menggunakan Metode Webqual

Ni Kadek Sulistyawati, Wahyudin Hasyim, Rubiyanto Maku, Mohamad Ilyas Abas

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kepuasan pengguna terhadap kualitas sistem informasi SI – EKA di kementerian agama menggunakan metode webqual . Teknik analisis yang digunakan analisis adalah kuantitatif, Metode yang digunakan adalah webqual .Teknik yang digunakan dalam menentukan ukuran sampel dari suatu populasi yaitu teknik slovin .Sampel pada penelitian ini sebanyak 155 sampel penelitian ini adalah Pada hasil analisis deskriptif memperoleh nilai persentase untuk kategori setuju dengan persentase Sebesar 42,58% yang dapat disimpulkan berarti sebagian besar pegawai setuju dengan peryataan mengenai kepuasan pegawai terhadap sistem informasi SI – EKA. Dari hasil yang diperoleh dapat dilihat bahwa pengguna merasa sistem informasi SI – EKA mudah untuk digunakan dan sistem informasi SI – EKA mempunyai kualitas yang sangat baik.


Keywords


Webqual, Analisis, Kepuasan, Sistem Informasi

Full Text:

PDF

References


Rifqi isthafana, muahmaad. (2019). Analisis kualitas website kanwil kementerian agama provinsi jawa timur menggunakan metode webqual 4.0. Modifikasi.

Hutagol, m. (2021). Analisis kesulitan siswa dalam menulis ringkasan di kelas iv sd negeri 102047 ria barutahun ajaran 2020/2021. Universitas quality, 6–19.

Syariat, m., & samsudin. (2020). Sistem informasi penjualan pada toko faisal elektronik 2 indragiri hilir berbasis web. Jurnal perangkat lunak, 2(1), 51–62.

Syariat, m., & samsudin. (2020). Sistem informasi penjualan pada toko faisal elektronik 2 indragiri hilir berbasis web. Jurnal perangkat lunak, 2(1), 51–62.

Rindah. (2019). Analisis kinerja aparat sipil negara (asn) di. 5, 109–119.

Hanafiah, h., kom, s., kom, m., & pirmansyah, a. (2019). Pembangunan sistem informasi kepegawaian berbasis web di kantor desa manggungharja. Jurnal sistem informasi, j-sika, 01, 47–52.

Imron, i. (2019). Analisis kualitas website terhadap kepuasan pengguna dengan metode webqual 4.0 studi kasus: rumah wisata keramik f.widayanto depok. Jurnal ilmiah informatika global, 10(1), 32–37. Https://doi.org/10.36982/jiig.v10i1.733

Rifqi isthafana, muahmaad. (2019). Analisis kualitas website kanwil kementerian agama provinsi jawa timur menggunakan metode webqual 4.0. Modifikasi.

Aqmarina, n. S., canta, d. S., wahyuni, n., setyaningsih, e., hermawansyah, a., & sudarman, s. (2022). Analisis pengaruh kualitas website kejaksaan negeri penajam paser utara menggunakan metode webqual. Jurikom (jurnal riset komputer), 9(6), 2183. Https://doi.org/10.30865/jurikom.v9i6.5379

Sutrisno, h., dwi putra githa, & anak agung ngurah hary susila. (2021). Analisis kualitas layanan website universitas udayana menggunakan metode webqual 4.0 modifikasi. Jurnal janitra informatika dan sistem informasi, 1(2), 102–114. Https://doi.org/10.25008/janitra.v1i2.137

Rohma, r. W. A., & nuryana, i. K. D. (2022). Evaluasi kualitas layanan sistem informasi kepegawaian. Emerging infomation systems and business intelligence, 03(04), 29–35. Https://ejournal.unesa.ac.id/index.php/jeisbi/article/view/47822%0ahttps://ejournal.unesa.ac.id/index.php/jeisbi/article/download/47822/39912


DOI: http://dx.doi.org/10.31314/juik.v4i1.2804

Article metrics

Abstract views : 61 | views : 41

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Jurnal Ilmu Komputer (JUIK)

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.